Senin, 23 Maret 2015

Pengaruh Kebiasaan Makan Pedas dan Merokok



Merokok merupakan masalah kesehatan karena dapat menyebabkan berbagai jenis penyakit dan merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya beberapa kelainan rongga mulut.Merokok dapat menyebabkan kelainan-kelainan rongga mulut misalnya pada gusi, mukosa mulut, gigi, langit-langit yang berupa stomatitis nikotina dan infeksi jamur serta pada lidah yang berupa terjadinya perubahan sensitivitas indera pengecap(Reed,2003).
Jika seseorang sangat menyukai sensasi pedas, maka akan membuat  sel reseptor terbiasa menerima sensasi pedas tersebut sehingga lidah akan lebih kuat dan lebih peka akan sensasi(Guyton,2006).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar