Selasa, 24 Maret 2015

Ikan Nila



Mata ikan  nila berbentuk bulat , menonjol, dan bagian tepi berwarna putih. Secara visual sosok tubuh ikan nila berwarna hitam, putih, merah bercak-bercak hitam, atau hitam keputih-putihan. Bentuk ikan nila pada umumnya adalah panjang dan ramping, perbandingan anatar panajang dan tinggi badan 3:1. Sisik-sisik ikan nila berukuran besar dan kasar, berbentuk etonoid dengan garis-garis vertikal berwarna gelap pada siripnya. Warna tubuh ikan nila amat bervariasi tergantung pada jenisnya. Ikan nila biasa berwarna hitam keputih-putihan. Ikan nila memliki sirip punggung dengan rumus D XV, 10 ; sirip ekor CII,15, dan sirip perut CI,6. Rumus tersebut menunjukkan perincian sebagai berikut (Amri&Khairuman,2003) :
1.      DXV,10; artinya D = Dorsalis (sirip punggung), XV =15 duri, dan 10= 10 jari-jari lemah.
2.      C II,15 ; artinya C=Caudalis (sirip ekor) terdiri dari dua duri, dan 15 jari0-jari lemah
3.      V I,6 ;artinya V=Vlatralis (sirip perut) terdiri dari 1 duri, dan 6 jari-jari lemah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar